Mana yang lebih sehat dan bersih toilet basah vs toilet kering

toilet basah vs toilet kering mungkin ada yang bertanya-tanya mana diantara keduanya yang lebih sehat andara keduanya, toilet basah merupakan perkembangan dari toilet alam yang biasa digunakan beberapa masyarakat didunia terutama daerah tropis dan banyak air,seiring dengan berkembangnya populasi manusia syang tidak memungkinkan lagi untu BAB di alam terbuka maka harus dibuat toilet yang tertutup. Namun di beberapa Negara maju sudah menggunakan toilet kering dengan alas an ramah lingkungan karena toilet kering hanya menggunakan sedikit air.
Toilet kering dan toilet basah ditinjau dari kesehatan
contoh toilet kering

Menurut asosiasi toilet Indonesia Negara Indonesia adalah Negara tropis dan cenderung lembab sehingga potensi tumbuhnya jamur akan lebih banyak di toilet yang basah.

Ket gambar : toilet basah dan biasa disebut toilet jongkok yang umum digunakan masyakarat Indonesia.
Menurut dokter dr Meta Hanindita "Sebaiknya memang toilet dibuat kering," dari RSUD Dr Soetomo  maka jika memiliki toilet basah hindari titik-titik genangan air Karena dengan kelembaban tinggi mudah memicu spora dan justru di sanalah tempat kuman berada.

BACA JUGA : INSTALASI PENGELOLAHAN LIMBAH TINJA

Toilet basah selain akan menimbulkan genangan dilantai juga tempat berkembang yang menyebabkan bakteri diare dan muntaber berkembang sedangkan toilet kering lantai akan kering dan menceh bertumbuhnya bakteri.

Walaupun agak risih dan tidak terbiasa pemerintah harusnya sudah mulai mengkampanyekan untuk membuat toilet kering karena lebih banyak manfaatnya baik dari segi kesehatan maupun dari segi lingkungan,terutama mulai dari masyarakat perkotaan dan fasilitas umum sembari membuat sanitasi yang baik di pedesaan maupun masyarakat pinggiran kota yang selama ini kita tahu bahwa masyarakat pinggiran sangat rentan dengan penyakit, selain sanitasi yang buruk biasanya masyarakat yang tinggal dipinggiran sungai sangat rentan kebanjiran dan sudah dipastikan air dari segala kotoran akan masuk kedalam rumah.

Jasa sedot wc yogyakarta

Bagi anda yang mengalami wc mampet dapan menghubungi kami atau bisa dating langsung kekantor kami di JLn sehat bahagia.
Jangan biarkan sampai toilet kita penuh karena selain menimbulkan bau yang tidak sedap juga akanmenimbulkan penyakit, periksalah secara berkala septitank anda atau jika dirasa sudah penuh dan sudah lam tidak dikuras segara hubungi kami CV Lancar Jaya.

Terimakasih telah membaca artikel kami mengenai Mana lebih yang sehat  dan bersih toilet basah vs toilet kering semoga bermanfaat bagi anda semua dan jangan lupa untuk selalu menjaga kesehat keluarga anda.

Artikel Terkait

Previous
Next Post »